Pembukaan yang baik bertujuan untuk :
1.
Menarik perhatian
Saat ini
banyak sekali pengalih perhatian, ada Blackberry, Tablet, dll. Salah satu
tujuan pembukaan yang baik adalah menjauhkan semua pengalih tersebut dan
membuat perhatian audiens hanya tertuju kepada Anda.
2.
Memperkenalkan topik dan
tujuan presentasi
Mungkin
belum semua audiens mengerti dengan topik dan lingkup yang akan
dipresentasikan, serta tujuan yang ingin dicapai. Makanya, perlu disampaikan
saat pembukaan. Sebutkan manfaat apa saja yang akan mereka dapatkan dari
mendengarkan presentasi Anda.
3.
Membangun hubungan dan
kepercayaan dengan audiens
Jelaskan
siapa Anda dan mengapa Anda layak didengarkan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar